Deretan Fakta Tersembunyi KKN di Desa Penari diungkapkan oleh SimpleMan

- 30 Agustus 2022, 15:37 WIB
Banyak hal menarik dan fakta tersembunyi dalam film KKN di Desa Penari!
Banyak hal menarik dan fakta tersembunyi dalam film KKN di Desa Penari! /Twitter/@HabisNontonFilm

Baca Juga: Harga Tiket Nonton Konser Neo City The Link NCT 127 di Indonesia

6. Video yang diduga Bima asli

Video dan foto Pria dengan latar belakang seperti gapura situs sejarah Banyuwangi yang ada hampir terlihat sama di film KKN di Desa Penari banyak yang menduga adalah Bima asli.

Akan tetapi, SimpleMan kembali membantah hal tersebut.

Baca Juga: Jadwal Rilis Super Dragon Ball Heroes Episode 44 Dikonfirmasi: Duel Goku dan Jiren Melawan Saiyans Misterius

7. Penulis merasa menyesal

Meskipun cerita yang ditulisnya menjadi viral bahkan setelah dibuatkan film menjadi lebih viral lagi. Penulis mengakui menyesal m,enggarap cerita tersebut.

Hal itu karena ia masih memberikan sebuah petunjuk dalam cerita yang ditulis olehnya. Alhasil warganet bisa mengulik lebih dalam tentang karakter asli dan lokasi kejadiannya.

Baca Juga: Review One Piece Episode 1031: Kekaguman Koby Terhadap Shanks dan Luffy

8. Kondisi karakter asli cerita diungkapkan

Halaman:

Editor: Syaifullah

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah