Lima Fakta Menarik Demon Slayer Kimetsu no Yaiba , Rupanya Sempat Sepi Peminat Sejak Rilis pada 2019

- 26 September 2021, 20:32 WIB
Demon Slayer akan tayang pada 21 Desember 2021
Demon Slayer akan tayang pada 21 Desember 2021 /Funimation

KALBAR TERKINI - Lima Fakta Menarik Demon Slayer Kimetsu no Yaiba , Rupanya Sempat Sepi Peminat Sejak Rilis pada 2019 

Tak dipungkiri bahwa Demon Slayer Kimetsu yo Naiba merupakan salah satu dari deretan anime yang paling terkenal.

Berawal dari sebuah manga, siapa sangka anime yang satu ini berhasil tayang di berbagai penjuru dunia termasuk Amerika Serikat dan Kanada.

Baca Juga: Kimetsu no Yaiba Season 2: Tanggal Rilis, Spoiler, Isu dan Fakta

Di Indonesia sendiri, anime ini juga sempat menghiasi layar bioskop Indonesia pada awal 2021.

Demon Slayer sendiri bercerita tentang petualangan dan pertarungan Tanjiro yang ingin membawa kembali adiknya yang berubah menjadi iblis.

Popularitas film Demon Slayer Kimetsu no Yaiba memang sudah tidak diragukan lagi, hal ini menciptakan fakta menarik tersendiri dari film yang digarap oleh sutradara kondang Haruo Sotozaki.

Baca Juga: Manga One Piece Chapter 1026: Pertarungan Mendekati Final! Kekalahan Perospero dan Jack, Orochi Bertindak

Fakta Menarik Demon Slayer Kimetsu no Yaiba

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Vidio.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x