10 Film Perang Berdasarkan Kisah Nyata, Special Force Bercerita Penyelamatan Jurnalis Wanita Dari Taliban

- 19 September 2021, 16:02 WIB
Salah satu film perang berjudul Special Force, yang dimana tentara AS menyelamatkan seorang Jurnalis wanita yang hendak dihukum mati oleh pimpinan Taliban.
Salah satu film perang berjudul Special Force, yang dimana tentara AS menyelamatkan seorang Jurnalis wanita yang hendak dihukum mati oleh pimpinan Taliban. /istimewa/futurewarstories.blogspot.com

Dia bernama Elsa Cassanova yang akan dihukum mati oleh Abdul Salam Saeef, seorang pemimpin Taliban di Afganistan.

Baca Juga: Daftar Drama Korea Bertema Militer ‘Pasukan Khusus’, Ada Descendants Of The Sun, Masih Banyak Lagi


Elsa pun sebenarnya berhasil mereka selamatkan, namun sayangnya nyawa mereka menjadi taruhannya dan satu per satu anggota tim tersebut gugur saat proses melarikan diri dari kejaran pasukan Taliban.


10. The Hurt Locker

Tak seperti Perang Dunia II, film-film bertemakan perang Irak sulit untuk diterima oleh publik secara luas. Hal ini bisa dimengerti karena opini publik terbagi menjadi dua karena perang Irak dianggap kontroversial.

Baca Juga: Perlu Diingat! Waktu Terbaik Untuk Berdoa Dalam Islam, Simak Penjelasan Lengkapnya


Namun, Kathryn Bigelow berhasil mengambil sudut pandang berbeda dari cerita perang Irak ini.

Meskipun tak melepaskan konflik politik yang mendasarinya, Bigelow lewat The Hurt Locker mengambil sisi humanis dari tim penjinak bom yang bertugas di Irak.***

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x