Begini Cara Gadai Emas Tanpa Surat Pegadaian,Ikuti Langkah Berikut ini

- 18 April 2024, 10:05 WIB
Apakah di Pegadaian bisa pinjam duit? Cek disini!
Apakah di Pegadaian bisa pinjam duit? Cek disini! /NANDAI/NB

Syarat gadai cincin emas tanpa surat di Pegadaian sama dengan prosedur yang berlaku pada produk Pegadaian Gadai Emas.

Baca Juga: Film Keramat 2 Caruban Larang 'Ojo Dolanan Bari Alam Sejen'diperankan oleh Umay Shahab

Simak Berikut Syarat Gadai Emas di Pegadaian :

- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP)

- Menyerahkan barang jaminan

- Nasabah menandatangani Surat Bukti Gadai (SBG)

Simak cara gadai emas di Pegadaian tanpa surat adalah sebagai berikut :

- Siapkan syarat dan ketentuan yang diperlukan dalam pengajuan produk Gadai Emas.

- Siapkan barang agunan yang anda miliki guna mendapatkan produk Gadai Emas dari Pegadaian.

- Mendatangi kantor cabang Pegadaian dan mengisi formulir pengajuan kredit yang tersedia.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah