BSU Tahap 4 Bakal Cair Berikut Jadwalnya Dan Cek Status Penerima lewat Situs BPJS Ketenagakerjaan

- 3 Oktober 2022, 07:53 WIB
Cara Mendapatkan BSU 2022, Apakah Bisa Daftar Sendiri? Cek Syarat dan Pastikan 3 Hal Ini untuk Dapat BLT Subsidi Gaji.*
Cara Mendapatkan BSU 2022, Apakah Bisa Daftar Sendiri? Cek Syarat dan Pastikan 3 Hal Ini untuk Dapat BLT Subsidi Gaji.* /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

2. Jika belum memiliki akun, maka tekan kolom "Daftar".

3. Selanjutnya, lengkapi data dan isi kolom yang tertera.

4. Jika telah memiliki akun, maka bisa langsung masuk atau login ke dalam akun tersebut.

5. Isi profil dan data diri.

6. Cek notifikasi pemberitahuan, apakah berhak menerima BSU atau tidak.

Selain melalui situs resmi Kemnaker, para pekerja juga dapat mengeceknya melalui https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id//.***

 

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Kemnaker bpjsketenagakerjaan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x