Liburan Sambil Cari Tempat Makan? Berikut 10 Lokasi Restoran Cepat Saji di Pontianak yang Enak dan Rekomended

- 10 Desember 2023, 12:49 WIB
 Richeese Factory
Richeese Factory /tangkap layar richeesefactory.com

KALBAR TERKINI - Liburan tak asik rasanya jika tak singgah mencicipi berbagai makanan bersama keluarga, sahabat atau pun teman nongkrong.

Kalau bertandang ke Pontianak, Kalimantan Barat ada 10 rekomendasi restoran cepat saji populer yang enak dan harganya cukup bersahabat.

Anda bisa mencoba berbagai menu pilihan seperti ayam goreng atau pizza yang disenangi anak-anak.

Atau mencoba potongan ayam saus keju di Richeese Factory, Kopi yang enak di Janji Jiwa, atau bisa juga mencoba menu varian bebek yang enak dan gak alot.

Baca Juga: 5 Bakso Populer di Pontianak, Kalimantan Barat, Murah Meriah dan Rasanya Bikin Gagal Move On

Restoran Cepat Saji dan Alamatnya 

Berikut 10 restoran cepat saji di Pontianak, Kalimantan Barat lengkap dengan alamat dan menu yang disediakan.

1. KFC, Ahmad Yani Pontianak

Alamat di Jl. Ahmad Yani, Pontianak Selatan, Pontianak, Kalimantan Barat.

Menu yang disediakan antara lain: Tote Bag, Sauce Rendang, Lemonico Float, Pudding, KFC Soup, Star Fruit Float, Perkedel, Rice, Very Berry Float, Black Sesame Sweet Balls

Baca Juga: 5 Warung Sate Populer di Pontianak, Kalimantan Barat, Ada Tenda Sate Pak Ali Depan Pasar Mawar

2. Pizza Hut, Gajah Mada Pontianak

Pizza Hut
Pizza Hut IG Pizza Hut Indonesia

Alamat: Jl. Gajah Mada No. 45, Benua Melayu Darat, Pontianak Selatan, Pontianak

Menu yang disediakan: Aqua Bottle, Soup of The Day, Lemon Tea, Sprite, Coca Cola, Fanta, Lime Squash, Orange, Italian Sunrise Soda, Italian Red Soda, dll.

Baca Juga: Cek Fasilitas Hotel Berbintang Di Kalimantan Barat Ini, Mulai Dari Kolam Renang, Wifi Hingga Pusat Kecantikan

3. Richeese Factory, Urip

Alamat: Jl. Jendral Urip No. 8, Pontianak Kota, Pontianak.

Menu yang Disediakan: Richeese Mi Instan (Lev 0-3), Richeese Mi Instan (Lev 5), Mineral Water 330ml, Rice Ala Carte, Mineral Water 600ml, Fire Gangnam Sauce, BBQ Sauce Lev 0 - Lev 5, Reusable Bag, Cheesy Cream Soup, Perkedel, dll 

4. Bebek Boedjang, Sohor

Alamat: Jl. M Sohor No. 29, Akcaya, Pontianak Selatan, Pontianak.

Menu yang disediakan: Sambal Korek, Sambal Ijo, Otak - Otak (1 Pcs), Sambal Terasi, Extra Lalapan, Sambal Teri, Es Teh Manis, Tempe Goreng, Nasi, Air Mineral, dll .

5. Ayam Gepuk Pak Gembus, Sungai Raya Dalam

Alamat: Jl. Sungai Raya Dalam No. 1 (Di Samping Apotek Gaby), Pontianak Tenggara.

Menu yang disediakan, berbagai makanan dan minuman.

6. Kopi Janji Jiwa

Kopi Janji Jiwa.
Kopi Janji Jiwa. Instagram/@kopijannjijiwa

Alamat: Jl Purnama No. 2c, Pontianak Selatan, Pontianak.

Menu yang Disediakan: Extra Sauce, Americano, Kopi Susu, Susu Soklat, Teh Earl Grey, Free Upsize, Latte, Hazelnut Choco, Kopi Susu Senja, Dippin Fries.

7. Ayam Gepuk Imam Bonjol

Alamat: Jl. Imam Bonjol (Samping Tanjung Harapan), Pontianak Tenggara, Pontianak.

Menu yang disediakan: Tahu Goreng, Tempe Goreng, Kerupuk Mamang Jumbo, Teh Hangat Tawar, Es Teh Tawar, Extra Sambal, Teh Hangat Manis, Es Teh Manis, Es Jeruk Nipis, Nasi Putih Per Porsi, dll.

8. SS Fried Chicken, Gusti Situt Mahmud

Alamat: Air Mineral Cap, Saos Spicy, Saos Keju, Saos Gulai, Saos Blackpaper, Saos Teriyaki, Saos BbQ, Nasi, Nutrisari (Rasa Tergantung Persediaan), Sunny Egg, dll 

Menu yang Disediakan: Tote Bag, Sauce Rendang, Pudding, Star Fruit Float, Lemonico Float, KFC Soup, Perkedel, Rice, Very Berry Float, Black Sesame Sweet Balls 2 Pcs 

9. Sei Sapi Barabere, KS Tubun

Alamat: Jl. KS Tubun, Pontianak Selatan, Pontianak.

Menu yang disediakan: Nasi 1/2, Es Teh Manis, Nasi, Kentang Goreng, Sei Ayam Sambal Lu At (r), Sei Ayam Sambal Ijo (r), Sei Ayam Rica Rica (r), Sei Ayam Sambal Matah (r), Sei Ayam Lada Hitam (r), Sei Ayam Sambal Balado Reguler, dll

10. A&W Ayani Megamall

Alamat di Ayani Megamall, Lantai Dasar, Jl. Ahmad Yani, Pontianak Selatan, Pontianak.

Menu yang Disediakan:  Mango Dip, Cheese Dip, Mayo Dip, A&W Tote Bag, Add Float, Aqua, Perkedel, Sunny Egg, Rice White, Crispy Corn, dll.

***

Editor: Yuni Herlina

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah