Penjelasan Kenapa Tak Boleh Keluar Saat Magrib Menurut Islam, Seperti Dalam Film Jailangkung: Sandekala

- 24 September 2022, 18:59 WIB
Ilustrasi waktu senja.
Ilustrasi waktu senja. /plantbasedrhn

Baca Juga: JAILANGKUNG Sandekala: Jadwal Tayang, Sinopsis dan Para Pemeran, Ada Titi Kamal Hingga Dwi Sasono

Ibnu Jauzil berkata:

"Setan ketika bertebaran, mereka bergantungan dengan apa saja yang dengan apa saja yang mereka dapatkan."

Apabila anak-anak dibiarkan keluar di waktu maghrib, dikhawatirkan mereka akan digantungi atau diganggu setan.

Ditelisik lebih lanjut, apa yang dikemukakan Rasulullah dalam hadistnya, dijelaskan secara ilmiah.

Dilansir dari buku Prof. DR. Ir. H. Osly Rachman, MS berjudul The Science Of Shalat menjelaskan bahwa menjelang Maghrib, alam akan berubah menjadi spektrum cahaya berwarna merah.

Baca Juga: EMPAT Amalan Ini Dapat Meringankan Sakaratul Maut, Ustad Abdul Somad Gambarkan Pedihnya Saat Nyawa Dicabut

Cahaya ini adalah gelombang elektromagnetis (EM) yang memiliki spectrum warna yang berbeda satu sama lain.

Setiap warna dalam spectrum mempunyai energi, frekuensi dan panjang gelombang yang berbeda.

Ketika waktu Maghrib tiba, terjadi perubahan spectrum warna alam selaras dengan frekuensi jin dan iblis, yakni spektrum warna merah.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah