KAPAN Sebaiknya Melakukan Shalat Tahajud? Berikut Waktu, Niat dan Tata Cara Shalat Malam Tahajud

- 1 Agustus 2022, 20:41 WIB
Ilustrasi tata cara salat malam tahajud, bacaan niat, waktu dan keutamaannya.
Ilustrasi tata cara salat malam tahajud, bacaan niat, waktu dan keutamaannya. /PIXABAY/@purwakawebid

Ya Tuhanku, hanya kepada-Mu aku berserah. Hanya kepadaMu juga aku beriman. KepadaMu aku pasrah.

Hanya kepadaMu aku kembali. Hanya kepadaMu aku rindu dan berhukum. Karenanya ampuni dosaku yang telah lalu dan yang terkemudian, dosa yang kusembunyikan dan yang kunyatakan, dan dosa lain yang lebih Kau ketahui ketimbang aku.

Engkau Yang Maha Terdahulu dan Engkau Yang Maha Terkemudian. Tiada Tuhan selain Engkau. Tiada daya upaya dan kekuatan selain pertolongan Allah."

***

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x