Ade Armando Sebut Sholat tak Ada Dalam Al Quran, Berikut Ayat-ayat Yang Menjelaskan Bab Tentang Sholat

- 4 November 2021, 15:16 WIB
 Orang yang tengah melaksanakan ibadah sholat.
Orang yang tengah melaksanakan ibadah sholat. /Pexels/

Maka bertasbihlah kepda Allah pada petang hari dan pada pagi hari, (17)

Baca Juga: Idul Adha 1442 H: Tata Cara Lengkap Sholat Idul Adha Yang Dapat Dilakukan di Rumah Sendiri Atau Berjamaah

لَهُ الْحَمْدُ فِى السَّمٰوٰتِ وَالْاَرْضِ وَعَشِيًّا وَّحِيْنَ تُظْهِرُوْنَ

dan segala puji bagi-Nya baik di langit, di bumi, pada malam hari dan pada waktu zuhur (tengah hari) (18)

Di dalam kitab Al-Fiqh Al-Manhaji Ala Madzhab Al-Imam Asy-Syafii karya Dr. Mustafa Al-Bagha, Mustafa Al-Khan, dan Ali Asy-Syarbaji dikatakan sebagai berikut.

قال ابن عباس رضي الله عنهما: أراد بقوله: { حين تمسون } : صلاة المغرب والعشاء، { وحين تصبحون } : صلاة الصبح، { وعشياً } : صلاة العصر، { وحين تظهرون } صلاة الظهر.

Ibnu Abbas r.a. (sahabat Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam yang mendapatkan julukan Tarjumanul Qur’an/penerjemah Alquran dan ahli tafsir) mengatakan bahwa yang dimaksud firman Allah swt. (Hiina tumsuuna/pada petang hari) adalah shalat Maghrib dan shalat Isya’, firman (Hinna tushbihuuna/pada pagi hari) adalah shalat Shubuh, (wa Asyiiyyan/malam hari) adalah shalat Ashar, dan firman (wa hiina tudhiruun/pada waktu Zuhur) adalah halat Dhuhur.

Perintah Diwajibkannya Sholat dalam Alquran Surah An-Nisa/4: 103

اِنَّ الصَّلٰوةَ كَانَتْ عَلَى الْمُؤْمِنِيْنَ كِتٰبًا مَّوْقُوْتًا

Sungguh, shalat itu adalah kewajiban yang ditentukan waktunya atas orang-orang yang beriman.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah