Agar Puasa Ramadhan Berjalan Lancar Simak 5 Tips Sehat Agar Tetap Fit dan Bugar Berikut ini

- 6 Maret 2024, 11:03 WIB
Ilustrasi - Bagaimana Bacaan Niat Puasa Ramadhan yang Benar Simak Dasar dan Caranya Lengkap Sini
Ilustrasi - Bagaimana Bacaan Niat Puasa Ramadhan yang Benar Simak Dasar dan Caranya Lengkap Sini /freepik/

KALBAR TERKINI – Sebentar lagi puasa ramadhan tiba tentunya selama berpuasa, tubuh tidak mendapatkan asupan makanan dan cairan selama beberapa jam.

Oleh karena itu, penting mengatur gaya hidup agar kamu tidak lemas, lesu, dan tetap fit selama bulan puasa.

Berikut ini adalah beberapa tips menjaga kesehatan selama bulan ramadhan agar kondisi tubuh senantiasa berada dalam kondisi yang fit dan siap untuk menjalani ibadah dan aktivitas,diantaranya adalah :

1. Pola Makan Sahur yang baik

Sahur memiliki peran yang sangat penting untuk menjaga stamina tubuh selama menjalankan ibadah puasa dan aktivitas ketika di siang hari.

Untuk itu, perbanyak konsumsi makanan yang tinggi serat seperti buah dan sayur, serta hindari makanan yang tinggi minyak karena akan menyumbat pembuluh darah dan menyebabkan kantuk di siang hari.

Baca Juga: Simak Amalan Wajib Menyambut Bulan Penuh Berkah Puasa Ramadhan 1445 H/2024 Cek Selengkapnya

2. Pola makan saat berbuka

Langsung mengkonsumsi makanan yang banyak ketika berbuka puasa, akan menyebabkan perut menjadi sesak,sehingga makan makanan secukupnya secara bertahap, dimulai dengan mengkonsumsi air putih dan sedikit makanan manis.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x