Ponsel Anda Tiba-tiba Lemot? Coba Cara Jitu Ini Untuk Mengatasinya

- 11 Mei 2024, 12:27 WIB
Ilustrasi jaringan 4G di ponsel
Ilustrasi jaringan 4G di ponsel /pexels.com/Lisa Fotios

KALBAR TERKINI – Ponsel atau smartphone sudah menjadi kebutuhan sehari-hari, bayangkan saja jika kerjanya menjadi lemot atau lambat, Anda pasti merasa terganggukan?

Ada banyak hal yang menyebabkan ponsel anda menjadi lambat, maka dari itu kita harus tahu inti permasalahannya sebelum mencari cara untuk mengatasinya.

Berikut penyebab dan cara mengatasi kinerja lambat pada ponsel atau smartphone yang dilansir KalbarTerkini.com dari laman Qoala.

1. Memori Internal Penuh

Penyebab yang paling umum terjadi adalah memori internal penuh. Ponsel yang memiliki memori internal yang penuh akan cenderung bekerja lebih lambat.

Baca Juga: Ingin Punya HP Lipat yang Ciamik? Ada Oppo Find N3, Ponsel Lipat Tertipis dengan Kamera Teknologi Hasselblad

Hal ini dikarenakan terlalu besar beban di dalamnya, sehingga membuat performa ponsel menurun.

Salah satu cara mengatasi Smartphone lambat karena hal ini yakni menggunakan memori eksternal di luar ponsel. 

2. Aplikasi yang Terpasang Tidak Sesuai Kapasitas Penyimpanan

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Qoala App


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah