Jelang Ramadahan 2023/1444 H : Simak Beragam Tradisi Menyambut Bulan Ramadhan Ada Tradisi Ziarah Kubro

- 18 Februari 2023, 19:57 WIB
Sejumlah warga mengikuti ritual ziarah kubro di areal makam Prabu Lembu Agung, Cilembu, Desa Pakualam, Kecamatan Darmaraja Kamis 27 Mei 2021.
Sejumlah warga mengikuti ritual ziarah kubro di areal makam Prabu Lembu Agung, Cilembu, Desa Pakualam, Kecamatan Darmaraja Kamis 27 Mei 2021. /kabar-priangan.com/Nanang S/

Orang yang berziarah ke makam Bonokeling diharuskan melepas alas kaki sambil menjinjing nasi ambeng makanan khas Banyumas.

Setelah melakukan ziarah warga Banyumas akan melakukan acara makan bersama-sama untuk menjaga tali silaturahmi.

4.Tradisi Ziarah Kubro

Masyarakat Palembang biasanya melakukan ziarah ke makam-makan para leluhur dan juga ulama.

Ziarah ke makam-makam para ulama ini disebut dengan Ziarah Kubro.

Biasanya tradisi ini dilakukan di pemakaman Kawah Tengkurep 3 Illir, di sini para ulama-ulama Palembang dimakamkan.

5. Tradisi Suro’baca

Suro’baca tradisi jelang Ramadhan yang masih terpelihara di Makassar ini selalu dilakukan turun temurun di kalangan suku Bugis.

Acara ini biasanya dilakukan pada akhir bulan Sya’ban atau H-7 sampai dengan satu hari menjelang bulan Ramadhan.

Acara makan bersama sekaligus silahturahmi ini juga biasanya diisi dengan berdoa bersama dan diakhiri dengan ziarah ke makam para leluhur.***

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah