Polandia Kategorikan Kucing Rumahan sebagai 'Alien Invasif'!

- 28 Juli 2022, 15:38 WIB
Sembilan dari 10 orang gagal menemukan wajah wanita di gambar lukisan kucing pada tes fokus kali ini.
Sembilan dari 10 orang gagal menemukan wajah wanita di gambar lukisan kucing pada tes fokus kali ini. /Pixabay/t0ngo/Canva musbila disunting PR Tasikmalaya/ Yuliyanti Anggraeni

Adapun 'Felis catus' adalah nama ilmiah untuk kucing rumah biasa,

Basis data tersebut sudah memiliki 1.786 spesies lain yang terdaftar tanpa keberatan,

Solarz menyatakan kepada The Associated Press pada Selasa, 16 Jui 2022, bahwa 'Felis catus' sudah diklasifikasikan sebagai spesies asing invasif Nomor 1.787.

Lebih lanjut Solarz membantah terkait beberapa laporan media bahwa lembaganya menyerukan agar kucing liar dan kucing lain di-eutanasia.

Eutanasia sendiri berasal dari bahasa Yunani, yakni 'ευ' yang artinya 'baik', dan 'thanatos' yang berarti kematian.

Dilansir dari Wikipedia, Eutanasia adalah praktik mematikan kehidupan manusia atau hewan melalui cara yang dianggap tidak menimbulkan rasa sakit atau menimbulkan rasa sakit yang minimal.

Eutanasia biasanya dilakukan dengan cara memberikan suguhan makanan atau minuman yang lezat.

Solarz menggambarkan konsensus ilmiah yang berkembang bahwa kucing domestik memiliki dampak berbahaya pada keanekaragaman hayati.

Hal ini mengingat banyaknya jumlah burung dan mamalia yang mereka buru dan bunuh.

"Kriteria untuk memasukkan kucing ke dalam spesies alien invasif ini, 100 persen dipenuhi oleh kucing," katanya.

Halaman:

Editor: Arthurio Oktavianus Arthadiputra

Sumber: Euro News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah