Tips Merawat Ikan Channa atau Gabus agar Cepat Bermutasi Warna, Ikan Populer di Masyarakat Tanah Air

- 12 Juli 2022, 16:17 WIB
Ikan Channa
Ikan Channa /

Ikan Channa Maru
Ikan Channa Maru

Sampai saat ini kondisi ikan menjadi stress ternyata bisa dipengaruhi oleh beberapa faktor. Salah satu faktor yang bisa membuat ikan channa stress adalah lingkungan atau wadah yang digunakan.

Kondisi ikan channa yang stress bisa mengakibatkan adanya gangguan mental hingga sakit.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan oleh pemilik ikan channa agar ikan tidak stress.

Ketika ikan channa baru turun sebaiknya hindari memasukkan ke dalam wadah baru.

Tunggu dalam kurun waktu sekitar 15 menit agar ikan channa bisa lebih mudah beradaptasi dengan suhu air sekaligus lingkungan sekitar.

Wadah yang digunakan sebaiknya lebih besar sekitar dua atau tiga kali dari ukuran ikan channa. Lalu air yang digunakan juga sebaiknya air endapan.

Karena ikan channa lebih suka kondisi air yang tenang. Sebaiknya hindari menggunakan pompa air.

Tambahan aksesoris pada wadah sebaiknya dalam kadar secukupnya.

2. Gunakan Pakan Terbaik

Halaman:

Editor: Arthurio Oktavianus Arthadiputra

Sumber: gramedia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah