Spesifikasi Ponsel Redmi A2 Pakai Chipset Mediatek Helio G36 Desain Simple Harga Terjangkau Tahan Seharian

- 26 Februari 2024, 10:02 WIB
Smartphone Xiaomi Redmi A2
Smartphone Xiaomi Redmi A2 /Tangkap layar YouTube kuliah sore /

Meskipun memiliki kamera belakang 8 MP (wide) dan auxiliary lens 0.08 MP, Redmi A2 mampu menghasilkan foto dengan detail yang memukau,kamera depan 5 MP cocok untuk selfie berkualitas.

Simak spesifikasi Ponsel Redmi A2 :

Layar 6.52 inci IPS LCD,Chipset Mediatek Helio G36 (12 nm),GPU PowerVR GE8320
Eksternal Tersedia slot microSD,Internal 2/32 GB, 3/32 GB, 3/64 GB,Kamera Belakang 8 MP (wide), 0.08,MP (auxiliary lens),Kamera Depan 5 MP,Baterai Li-Po 5000 mAh, 10W,Harga Rp 850.000 - 1.000.000

Baca Juga: Spesifikasi Ponsel Infinix Zero 30 5G Pakai Chipset Mediatek Dimensity 8020 Super Responsive Dan Multitasking

Daya tahan baterai Li-Po 5000 mAh dengan dukungan pengisian 10W memastikan pengguna dapat menjalani sehari penuh tanpa khawatir kehabisan daya.

Redmi A2, gabungan sempurna antara keindahan simpel dan performa yang handal,jadi bagaimana apakah kalian tertarik ingin membelinya.***

 

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x