Viral Cara Keringkan HP yang Basah Dengan Beras, Manjurkah? Simak Caranya Berikut ini

- 19 Oktober 2022, 19:35 WIB
Ilustrasi HP basah terendam air.
Ilustrasi HP basah terendam air. /Pexels.com/Vanderlei Longo

Setelah itu, Anda bisa memasukkannya ke dalam beras.

Lalu berapa lama harus menaruh ponsel dalam beras?

Anda dapat menunggunya hingga waktu sekitar seharian penuh.

Kemudian pasang lagi baterai ke dalamnya.

Apabila tidak mau menyala, maka Anda membutuhkan ahlinya dengan membawanya ke tempat service HP.

Jika hidup berarti ponsel Anda terselamatkan.

Perlu diingat adalah, ketika gadget atau ponsel basah, jangan sekali-kali memasukkannya ke pengering.

Selain itu, jangan menaruhnya di atas radiator yang menyala.

Jangan keringkan menggunakan hairdyer atau freezer.

Selamat Mencoba.***

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah