Ponsel Infinix Note 12 2023 Bermain Game Semakin Nyaman Layar Lebar Baterai Tahan Lama

14 Januari 2024, 21:50 WIB
Infinix Note 12 Turbo /

KALBAR TERKINI – Untuk kalian yang ingin membeli ponsel keluaran dari Infinix.

Simak ulasan berikut dimana ponsel INFINIX Note 12 yang telah di rilis pada 2022 lalu tentu memiliki spesifikasi yang luar biasa dengan fitur yang ditawarkan.

Ponsel Infinix Note 12,ini menawarkan spesifikasi yang mengesankan,cek disini.

Layarnya memiliki ukuran 6,7 inci dengan teknologi AMOLED, memberikan tampilan yang tajam, kaya warna, dan kontras yang tinggi.

Baca Juga: Spesifikasi Ponsel Samsung Galaxy A04 Baterai Jumbo Kapasitas 5.000 mAh Chipset Helio P35

Note 12 didukung oleh chipset Mediatek MT8781 Helio G99 (6nm), yang memberikan performa yang kuat dan efisien.

Mengunakan GPU Mali-G57 MC2,tentu membuat pengalaman bermain game menjadi lebih halus dan visual yang lebih memikat.

Infinix Note 12 hadir dengan pilihan penyimpanan internal yang luas, yaitu 8/128 GB atau 8/256 GB.

Tersedia juga slot microSD untuk memperluas penyimpanan sesuai kebutuhan pengguna.

Dalam hal fotografi, Infinix Note 12 menawarkan kamera belakang dengan konfigurasi 50 MP (wide),2 MP (depth), QVGA untuk menghasilkan foto yang kaya detail dan efek bokeh yang menakjubkan.

Baca Juga: Cek Spesifikasi Ponsel Vivo Y17s Lebar Lebar Pakaiu Chipset Mediatek Helio G85 Soal Harga dibawah 2 Jutaan

Sementara itu, kamera depan 16 MP (wide) memastikan selfie yang jernih dan memukau.

Baterai Li-Po berkapasitas 5000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 33W memungkinkan pengguna untuk mengisi daya dengan cepat dan menjalankan perangkat sepanjang hari.

Simak Spesifikasi Infinix Note 12 2023 :

Layar 6.7 inci AMOLED

Chipset Mediatek MT8781 Helio G99 (6nm)

GPU Mali-G57 MC2

Kamera Belakang 50 MP (wide), 2 MP (depth), QVGA

Kamera Depan 16 MP (wide)

Baterai Li-Po 5000 mAh, Fast charging 33W

Eksternal Tersedia slot microSD

Internal 8/128 GB, 8/256 GB

Ponsel Infinix Note 12 ini tentunya patut dipertimbangkan.

kalian dapat merasakan pengalaman multimedia yang mengagumkan dan performa yang handal dengan Infinix Note 12.

Dengan harga sekitar Rp 2.800.000 - 3.000.000, Infinix Note 12 menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang mencari hp Infinix terbaru dengan spesifikasi yang canggih,bagaimana apakah kalian tertarik ingin membelinya.***

 

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler