Hasil Lengkap Moto3 Prancis 2023 dan Klasemen Setalah Balapan. Holgado Juara,Mario Aji Tak Berhasil Dapat Poin

- 14 Mei 2023, 21:07 WIB
Daniel Holgado berhasil raih podium pertama di Moto3 Prancis 2023, Minggu 14 Mei.
Daniel Holgado berhasil raih podium pertama di Moto3 Prancis 2023, Minggu 14 Mei. /

KALBAR TERKINI - Daniel Holgado juara Moto3 Prancis 2023 di Sirkuit Le Mans, Minggu 14 Mei 2023 dengan catatan waktu 34 menit 07,176 detik dan posisi kedua ditempati Sasaki dan Masia di podium ketiga. 

Daniel Holgado konsisten berada di posisi terdepan pada akhir-akhir balapan dan bersaing ketat dengan Ayumu Sasaki dari Liqui Moly.

Deniz Oncu dari KTM Ajo dan Jaume Masia, pebalap Leopard Racing tetap berada di barisan depan hingga balapan usai.

Masia sempat menyalip Sasaki, tapi mendekati lap terakhir posisi kembali berbalik sehingga menempatkan Masia di podium ketiga setelah Sasaki.

Baca Juga: Manfaat Air Mineral Bagi Tubuh dan Rekomendasi Merek Terbaik di Indonesia Berdasarkan pH Tinggi

Sementara itu, pebalap Indonesia dari Honda Team Asia, Mario Aji masih belum bisa mendapatkan poin di Moto2 Prancis kali ini.

Mario Aji terlihat kesulitan untuk masuk ke 15 besar dan berakhir finis di posisi 21. 

Usai menang dalam balapan Moto3 Prancis, Daniel Holgado memimpin klasemen sementara dengan koleksi 84 poin, diikuti Ivan Ortola di peringkat kedua dengan 63 poin, dan Jaume Masia, di peringkat ketiga dengan 63 poin.

Berikut hasil lengkap Moto2 Prancis 2023:

1. Daniel Holgado - Red Bull KTM Tech 3 - KTM

2. Ayumu Sasaki - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna

Halaman:

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x