3 Pemain Ini Berperan Membesarkan Barcelona, Ada Ronaldinho, Carles Puyol dan Xavi Hernandes, Ini Alasannya

- 28 Juli 2021, 17:14 WIB
Ronaldinho saat diperkenalkan Barcelona pada 2003.
Ronaldinho saat diperkenalkan Barcelona pada 2003. /LaLiga

Baca Juga: Joan Laporta Temu Isaac Herzog di Beit Hanasí, Legends Clásico Antara Barcelona dan Real Madrid Digelar

Aksinya dilapangan hijau selalu menarik perhatian publik dan dikenal dengan sosok yang tidak pernah menunjukkan ekspresi emosional secara berlebihan.

Puyol sangat disegani dan dihormati oleh pelatih, rekan setim hingga pihak lawan karena aksi permainan dilapangan hijau dan jiwa kepemimpinanya.

Terbukti dengan aksi simpati yang pernah dia lakukan seperti pengangkatan Trofi kemenangan di berikan kepada Abidal yang dimana kala itu baru sembuh dalam perjuangan melawan tumor hati.

Pernah menghentikan selebrasi berlebihan yang dilakukan Dani Alves dan Thiago yang mencetak angka keunggulan di menit 77’ atas Rayo Valecano.

Puyol pernah membuang korek api yang dipegang Pique, namun saat dia mengambil barang bukti itu dan menunjukkan ke wasit, langsung dihentikan dan dibuang oleh Puyol. Ia merasa itu hanya masalah biasa yang tak perlu di permasalahkan dan dia melanjutkan dengan mengatakan kepada Pique tetap fokus dalam pertandingan.

Laga Spanyol 2005, Puyol pernah ditampar oleh salah satu bek Rayo Mallorca, Sergio Ballesteros yang membuat dia sampai terjatuh.

Melihat kejadian itu, Ronaldinho naik pitam dan berlarian mengejar Ballesteros untuk membayar perbuatan yang dilakukan.

Namun, aksi dari Ronaldinho dengan cepat langsung dihentikan oleh Puyol dan mendorong secara terus agar menjauh dari Ballesteros.

Carles Puyol seringkali mengorbankan wajah dan muka hingga sampai berdarah untuk melindungi gawang Catalan tersebut.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah