Peristiwa Hari Ini 3 September, Serangan Teroris di Beslan Ossetia Utara Rusia, 350 Lebih Tewas, Ada Anak-anak

- 3 September 2021, 16:24 WIB
hari peringatan mengenang, peristiwa penyerangan teroris di gedung sekolah Beslan, Rusia pada tahun 2004, menewaskan 350 orang, termasuk sekitar 155 anak-anak
hari peringatan mengenang, peristiwa penyerangan teroris di gedung sekolah Beslan, Rusia pada tahun 2004, menewaskan 350 orang, termasuk sekitar 155 anak-anak / old.qha.com.ua/

KALBAR TERKINI – Hari ini 3 September, tentunya pada tanggal dan bulan ini terdapat sejarah dan peristiwa amat penting untuk diketahui.

Pada 3 September juga terdapat kelahiran dan kematian seseorang, baik itu dari orang penting, orang menjadi idola kita, bahkan ada keluarga dan teman dekat.

Baca Juga: Sambut Jenazah Sertu (Anumerta) Ambrosius, Dandim Sintang Berikan Pelayanan Terbaik

Berikut kalbarterkini.com melansir dari Berbagai Sumber, mengenai sejarah dan peristiwa, hingga kelahiran serta kematian yang terjadi pada 3 September ini.

1. Peristiwa 3 September

301 - San Marino, republik tertua di dunia dan salah satu negara terkecil di dunia, didirikan oleh Santo Marinus.

1260 - Tentara Bani Mamluk Mesir berhasil mengalahkan tentara Mongol dalam Pertempuran Ain Jalut di Palestina, menandai batas maksimum penaklukan oleh Kekaisaran Mongolia.

1777 - Bendera AS dikibarkan dalam pertempuran untuk pertama kalinya selama konflik Perang Revolusi di Jembatan Cooch, Del.

1783 - Perang Revolusi A.S. berakhir.

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x