Fakta Menarik One Piece Anime Episode 981 dan Manga Episode 1018

- 5 Juli 2021, 13:57 WIB
Link baca dan sinopsis komik atau manga One Piece chapter 1018 dapat dibaca secara legal dan gratis di MangaPlus.
Link baca dan sinopsis komik atau manga One Piece chapter 1018 dapat dibaca secara legal dan gratis di MangaPlus. /Portal Jember/Nalendra Yogeswara

KALBAR TERKINI – One Piece adalah adalah sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Eiichiro Oda.

One Piece sudah memiliki serial animenya sudah 981 episode dan manganya episode 1018.

Perjalanan One Piece sudah sangat lama dan termaksuk bisa dikategorikan anime jadul yang bercerita mengenai petualangan bajak laut, pemerintah dunia, angkatan laut bahkan pasukan revolusioner.

Pada awalnya, Eiichiro Oda merencanakan One Piece akan berjalan sekitar 5 tahun. Tetapi dia terlalu menikmati jalan ceritanya dan sekarang dia tidak tahu kapan One Piece akan berakhir.

Baca Juga: Fakta Menarik Dragon Ball Heroes Anime Episode 35 dan Dragon Ball Super Manga Episode 73

Ceritanya mengisahkan petualangan Monkey D Luffy, seorang anak laki-laki yang memiliki kemampuan tubuh elastis seperti karet setelah memakan Buah Iblis Gomu-gomu secara tidak disengaja. Dengan kru bajak lautnya, yang dinamakan Bajak Laut Topi Jerami.

Fakta menarik Anime One Piece Episode 981

  1. Jimbei menjadi kemudi kapal baru kru bajak laut topi jerami

Sebelumnya pada episode 980 Jimbei mengakui akan menepati janjinya dengan Luffy untuk bergabung bersama menjadi kru topi jerami.

Pernyataan tersebut sontak menjadi kegembiraan bagi kru topi jerami lainnya karena memiliki anggota baru yang dipercayai sebagai kemudi kapal yang ahli.

Hal itu pun mendapatkan pujian dari beberapa kru lain.

“Semuanya, Sekali lagi kukatakan, untuk kedepannya mohon bantuannya,” ujar Jimbei, dilansir dari oploverz.bz melalui postingan vidio halaman situsnya, 04 Juli 2021.

“Kemampuan mengemudi kapal Jimbei benar-benar luar biasa,lo,” ujar Nami navigator kru topi jerami.

“Begitu ya, akhirnya pria yang bisa mengemudi kapal impian ini sepenuhnya sudah muncul, ya,” ujar Franky tukang kayu dan memperbaiki kerusakan kapal kru topi jerami.

Baca Juga: Fakta Menarik Boruto Anime Episode 205 dan Manga Episode 59,2

  1. Rencana Kinemon dan Trafalgar D. Water Law

Kinemon bersiap akan strategi penyerangan untuk melawan Kaido dan pasukan lainnya.

Sempat akan kekurangan tambahan rencana tersebut ditambahkan serta dilengkapi dengan argumen dan strategi dari Trafalgar.

“Pertama adanya Luffy dan Kid yang bertindak bodoh akan menjadi umpan pembuka di pintu utama, beberapa tim lainnya memisahkan diri menyerang bagian sisi kanan dan sebagian menyerang dari sisi kiri,” Kata Trafalgar, dilansir dari oploverz.bz melalui postingan vidio halaman situsnya, 04 Juli 2021.

Baca Juga: Fakta Menarik One Piece Anime Episode 980 dan Manga Episode 1017

  1. Penyerangan Onigashima telah dimulai

Penyerangan di pintu pembuka pertama dilakukan oleh Luffy dan kru nya yaitu topi jerami dengan menghabisi banyaknya pasukan dari Kaido.

Tiap kemampuan yang dimiliki pun dikeluarkan oleh bajak laut topi jerami ini yang dimulai dari serangan Gomu gomu No Gatling Gun dan Gomu gomu No Pistol dari Luffy.

Selanjutnya pada Roronoa Zoro menyerang dengan kemampuan yang dimilikinya bernama Nitoryu Takanami, Brook yang merupakan salah satu kru topi jerami memberikan serangan juga bernama Soul Solid Swallow Banderole.

Nico Robin juga membantu lainnya memberikan serangan bernama Mil Fleurs Gigantesco Mano Stomp dan Sanji melihat semangat kru lainnya khususnya Nico Robin membantu melancarkan serangan bernama Flanchet hingga Franky mengeluarkan kemampuan andalan yang diberi nama Franky Boxing.

Itulah beberapa fakta menarik melalui One Piece episode 981 yang berjudul Jimbei Sang Ksatria Lautan.

Fakta menarik Manga One Piece Episode 1017

  1. Pertarungan antara Jimbei dan Who’s Who.
  2. Terungkapnya masa lalu hubungan Akagami No Shank dan Who’s Who hingga buah iblis Gomu Gomu.
  3. Terungkapnya masa lalu bajak laut matahari.

Untuk mengetahui selengkapnya manga One Piece dapat dibaca melalui: https://mangaku.pro/komik/one-piece/ ***

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: Manga Anime News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah