KKN di Desa Penari Resmi Rilis 24 Februari 2022, Inilah Sinopsis dan Pemerannya

- 27 Desember 2021, 17:31 WIB
Poster film KKN di Desa Penari yang akan tayang 24 Februari 2022 mendatang.
Poster film KKN di Desa Penari yang akan tayang 24 Februari 2022 mendatang. /imdb


KALBAR TERKINI – Usai menunggu selama hampir 2 tahunan, garapan film KKN di Desa Penari akhirnya sudah umumkan tanggal tayang resminya.


Tentu ini akan menarik, berawal dari cerita dan diadaptasi melalui film layer lebar. Film ini juga berdasarkan kisah nyata yang dialami mahasiswa/I saat melakukan Kuliah Kerja Nyata (KKN).


KKN di Desa Penari merupakan salah satu film horor terbaru Indonesia yang akan hadir di tahun 2022.

Baca Juga: Sudah Tahu Film Horor Dokumenter Indonesia Keramat? Berikut Sinopsis dan Link Nonton Gratis


MD Pictures selaku pihak produksi, disutradarai oleh Awi Suryadi serta diadaptasi berdasarkan cerita viral oleh SimpleMan.


Film ini juga dibintangi oleh artis muda hingga terkenal. Sebut saja seperti Tissa Biani (Nur), Adinda Thomas (Widya), Achmad Megantara (Bima), Aghniny Haque (Ayu), Calvin Jeremy (Anton), Fajar Nugraha (Wahyu), dan Kiki Narendra (Pak Prabu).


Sinopsis

Baca Juga: Selain The Medium, Ini 6 Film Horor Dokumenter Yang Tidak Kalah Seru Untuk Ditonton Juga


Enam mahasiswa yang melaksanakan KKN di sebuah desa terpencil tidak pernah menyangka kalau desa yang mereka pilih ternyata bukanlah desa biasa.


Pak Prabu, sang kepala desa, memperingatkan mereka untuk tidak melewati batas gapura terlarang.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x