Profil Alfamart, Susunan Direksi dan Sejarah Berdirnya, Ritel yang Dihebohkan Pencurian Cokelat oleh Konsumen

- 16 Agustus 2022, 08:06 WIB
Pengacara Kondang Hotman Paris siap jadi kuasa hukum pegawai Alfamart
Pengacara Kondang Hotman Paris siap jadi kuasa hukum pegawai Alfamart / Instagram @berbagisemangat/

2. Komisaris: Budiyanto Djoko Susanto

3. Komisaris Independen: Imam Santoso Hadiwidjaja, Setyo Wasisto

4. Presiden Direktur: Anggara Hans Prawira

5. Direktur: Bambang Setyawan Djojo, Soeng Peter Suryadi, Harryanto Susanto, Tomin Widian, Solihin

6. Komite Audit: Setyo Wasisto (Ketua), Juninho Widjaja (Anggota), Edwin Sutanto (Anggota)

Sejarah Singkat Alfamart

Setelah mengetahui profil dari perusahaan Alfamart, bagaimana dengan sejarah singkatnya?

Sebelum berdiri sebagai perusahaan ritel, Alfamart didirikan pada 1989 dan berada di bawah perusahaan rokok HM Sampoerna, dengan kepemilikan saham sebesar 70 persen.

Pada kala itu, bisnis utama dari Alfamart bukanlah minimarket, melainkan sebagai distributor dari produk-produk rokok Sampoerna.

Pendirian ini diprakarsai oleh Djoko Susanto dan keluarga.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: IDX PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x