Makin Panas, Twitter Ancam Tuntut Elon Musk Buntut Pembatalan Akuisisi

12 Juli 2022, 08:01 WIB

Hubungan Elon Musk dan Twitter kini tidak baik setelah CEO Tesla memutuskan batalkan akuisisi platform media sosial besar di dunia ini seharga 44 miliar dolar AS atau sekitar Rp655 triliun. . Batalnya Elon Musk akuisisi Twitter ini lantas mendapatkan tanggapan dari perusahaan asal San Fracisco, Amerika Serikat (AS) ini. . Dikutip Pikiranrkayat-Depok.com dari The New York Times, Twitter berencana menuntut Elon Musk di Pengadilan Kanselir Delaware. Inti perselisihan adalah karena ketentuan perjanjian merger yang dilakukan oleh Elon Musk dengan Twitter pada April 2022 lalu.

Video Lainnya

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x