Kisah dan Doa Nabi Sulaiman AS, Menaklukan Binatang Buas dan Mendengar Doa Raja Semut

- 2 April 2023, 11:45 WIB
Ilustrasi terkait 10 hewan yang dijamin masuk surga yang dijelaskan dalam Al-Qur'an salah satunya semut.
Ilustrasi terkait 10 hewan yang dijamin masuk surga yang dijelaskan dalam Al-Qur'an salah satunya semut. /Pexels/Kumar-Kranti-Prasad

KALBAR TERKINI - Kisah dan Doa Nabi Sulaiman AS Saat Menaklukan Binatang Buas dan Mendengar Doa Raja Semut.

Nabi Sulaiman AS merupakan nabi ke-18.

Beliau merupakan keturunan Nabi Daud, dimana semasa hidupnya, ia dianugerahi beberapa mukjizat oleh Allah SWT.

Nabi Sulaiman AS dapat berbicara dengan binatang, termasuk saat beliau bertemu dengan hewan atau binatang buas.

Baca Juga: CEK Tanggal Libur Lebaran dan Cuti Bersama 2023 dan Tips Aman Mudik Dengan Kendaraan Pribadi

Dalam kisahnya, banyak hewan yang menjadi pengikut Nabi Sulaiman kala itu hingga membuatnya mendapat julukan 'Raja Segala Makhluk'.

Dalam menjinakkan hewan liar, Nabi Sulaiman tetap memanjatkan ayat Al Quran.

Nabi Sulaiman pun memohon dan berdoa kepada Allah SWT.

Saat bertemu binatang buas, Nabi Sulaiman membacakan doa berikut ini.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x