Sahabat dan Salafus Shalih Menangis Hebat di Penghujung Ramadhan, Ini Alasannya

- 8 Mei 2021, 09:51 WIB
Menjelang penghujung Ramadhan, berikut ini 4 amalan utama yang bisa dilakukan di 10 malam terakhir.*
Menjelang penghujung Ramadhan, berikut ini 4 amalan utama yang bisa dilakukan di 10 malam terakhir.* /PIXABAY/15329403

KALBAR TERKINI – Ramadhan 1442 H menyisakan tak lebih dari empat hari lagi.

Bagi mereka yang beriman, berlalunya Bulan Ramadhan tentu menjadi kehilangan yang amat besar karena harus menunggu satu tahun lamanya untuk kembali bertemu.

Lalu, apa yang harusnya dilakukan di penghujung Ramadhan, agar kedatangan Ramadhan tahun ini tak sia-sia?

Baca Juga: Keutamaan hari ke-26 Ramadhan, Allah SWT Bebaskan Dari Semua Dosa Kecuali Dosa Suap dan Hartanya

Diriwayatkan para sahabat dan salafus shalih bersedih luar biasa jelang berakhirnya Ramadhan.

Semakin dekat dengan akhir Ramadhan, kesedihan justru menggelayuti generasi terbaik itu.

Tentu saja kalau tiba hari raya Idul Fitri mereka juga bergembira karena Id adalah hari kegembiraan.

Namun di akhir Ramadhan seperti ini, ada nuansa kesedihan yang sepertinya tidak kita miliki di masa modern ini.

Baca Juga: Keutamaan Hari ke-25 Ramadhan, Allah SWT Bangunkan 1.000 Menara Hijau di Bawah Arsy

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x