Resep Bumbu Rendang Padang 1 Kilo Daging, Cocok Untuk Mengolah Daging Kurban Idul Adha

- 16 Juni 2024, 09:00 WIB
Berikut ini resep bumbu rendang Padang Khas Idul Adha yang perlu Anda coba di rumah. Ternyata memasak rendang mudah sekali loh.
Berikut ini resep bumbu rendang Padang Khas Idul Adha yang perlu Anda coba di rumah. Ternyata memasak rendang mudah sekali loh. /

KALBAR TERKINI - Resep dan cara membuat bumbu rendang Padang untuk 1 kg daging, bisa digunakan untuk mengolah daging kurban Idul adha.

Tak hanya daging sapi, bumbu rendang padang ini pun cocok untuk diaplikasikan pada ayam.

Rasanya pedas, tapi nikmat, membuat daging sapi atau ayam menjelma menjadi rendang padang yang istimewa.

Baca Juga: Tips Memasak Ketupat Lembut Namun Tidak Cepat Basi, Untuk Hidangan Idul Adha

Bahan dan Cara Membuat

Untuk membuat bumbu rendang kita membutuhkan:

Bahan yang dihaluskan:

65 gram bawang putih
125 gram bawang merah
15 gram kunyit
35 gram jahe
75 gram lengkuas
35 gram kemiri
1/2 sdt lada bubuk
1 sdt ketumbar
1 buah kapulaga
1/4 buah pala

Baca Juga: Tata Cara Mengerjakan Salat Id Idul Adha 1445 H Lengkap dengan Bacaan Niatnya

Bahan lainnya:

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah