Simak Daftar Takjil Paling Banyak Di Dicari Saat Bulan Ramadhan Tiba Cocok Jadi Ide Jualan Kamu

- 23 Maret 2024, 13:50 WIB
Ilustrasi kue takjil bulan Ramadhan.
Ilustrasi kue takjil bulan Ramadhan. /Pexels/Pixabay/

KALBAR TERKINI – Ramadhan adalah momen yang dinanti oleh umat muslim diseluruh dunia bulan penuh berkah dan ampunan.

Namun dalam menjalankan ibadah puasa tidak dapat dipungkiri jika anda dan banyak orang lainnya selalu menanti momen buka puasa sambil memikirkan menu apa saja yang enak untuk disantap.

Jika Anda terlalu banyak berpikir, akhirnya akan menjadi bingung untuk memilih,sebenarnya apa makanan dan minuman favorite saat berbuka puasa? Menu apa saja yang sering dipesan banyak orang untuk berbuka puasa? Simak beberapa menu yang cukup laris dimianti dan bisa menjadi peluang usaha untuk anda coba,cek selengkapnya :

1. Jualan Makanan Ringan

Makanan ringan menjadi pilihan semua orang yang tidak suka langsung menyantap makanan berat saat akan berbuka puasa,anda bisa menjual berbagai jenis makanan ringan yang manis-manis.

Banyak orang yang mencari makanan yang manis-manis saat berbuka puasa,jadi menjual makanan ringan dengan aneka rasa yang manis akan berpotensi jualan akan laris.

Baca Juga: Jangan Abaikan Simak Penyebab Stres dan Depresi pada Anak Remaja

2. Menjual Bakmi

Bakmi termasuk makanan yang cocok buat Anda yang ingin berjualan di bulan puasa.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x