Ponsel Nokia C32 Miliki Baterai Berkapasitas 5050 mAh Cek Selengkapnya

- 25 Mei 2024, 17:08 WIB
Nokia C32 Segera Rilis, Simak Spesifikasi Selengkapnya | NET
Nokia C32 Segera Rilis, Simak Spesifikasi Selengkapnya | NET /

KALBAR TERKINI - Simak ulasan lengkap ponsel entry level Nokia C31 punya fitur yang dapat diandalkan.

Perusahaan Nokia menanamkan cukup banyak fitur ke dalam ponsel Nokia C31 hadir dengan komposisi prosesor, ram, memori internal, kamera, sistem operasi yang mumpuni.

PonselNokia C31 hadir dengan chipset Unisoc SC9863A dengan prosesor Octa-core (4×1.6 GHz Cortex-A55 & 4×1.2 GHz Cortex-A55), GPU IMG8322.

Baca Juga: INGIN Cari Ponsel Tahan Banting, Ada OPPO A60 yang Dibanderol Harga Bersahabat. Ini Daftar Spesifikasinya

Selanjutnya kamera utama beresolusi 13 MP dan konfigurasi memori 32GB 3GB RAM, 64GB 4GB RAM, 128GB 4GB RAM.

HP Nokia C31 mengandalkan sistem operasi berbasis Android 12, layar IPS LCD dan baterai berkapasitas 5050 mAh.

Berikut Spesifikasi Nokia C31 :

• Chipset Unisoc SC9863A, CPU Octa-core (4×1.6 GHz Cortex-A55 & 4×1.2 GHz Cortex-A55) dan GPU IMG8322
• Memori 32GB 3GB RAM, 64GB 4GB RAM, 128GB 4GB RAM
• Sistem Operasi Android 12
• Kamera Utama : 13 MP, (wide), AF 2 MP, (macro),2 MP, (depth)
• Kamera Selfie : 5 MP
• Layar IPS LCD, 6.75″ Inch, 720×1600 pixels
• Sebagai informasi, spesifikasi HP Nokia terbaru ini

Baca Juga: Ponsel Oppo Reno 8 5G Pakai Chip MediaTek Dimensity 8100-MAX Cek Selengkapnya

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah