Spesifikasi Ponsel Huawei P30 Pro Pakai Chipset HiSilicon Kirin 980 Multitasking Hingga Fast Charging

- 26 Februari 2024, 09:47 WIB
Huawei P30 Pro
Huawei P30 Pro /huawei.com/

KALBAR TERKINI – Untuk kalian penguna ponsel Huawei simak spesifikasi selengkapnya ponsel ini punya fitur unggul yang wajib kalian ketahui.


Huawei P30 Pro sebelumnya pernah rilis pada 2019 lalu,ponsel ini hanya penambahan opsi warna Silver Frost yang diambil dari lini Huawei P40.

Huawei P30 Pro mengusung layar OLED berukuran 6.47 inci yang sudah didukung teknologi HDR10.

Terdapat notch pada atas layarnya yang memuat sebuah lensa wide berukuran 32MP sebagai kamera selfie.

Pada punggung, terdapat modul kamera yang memuat 3 lensa berukuran 40 MP (wide), 8 MP (periscope telephoto) dan 20 MP (ultrawide) serta satu buah sensor depth TOF 3D.

Baca Juga: Ponsel POCO X6 5G Pakai Chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2 Baterai Besar Bermain Game Semakin Lancar

Hal yang istimewa dari ponsel ini mengunakan flagship dari Huawei ini masih digunakannya Google Mobile Service (GMS), dimana untuk ponsel huawei terbaru saat ini sudah tidak menggunakannya.
Simak spesifikasi Huawei P30 Pro :

Rilis Juni 2020,Layar 6.47 inci OLED HDR10 ~398 ppi,Chipset Kirin 980 (7 nm),GPU Mali-G76 MP10,Eksternal Tersedia, Nano Memory
Internal 8/256 GB,Kamera Belakang 40 MP (wide), 8 MP (periscope telephoto), 20 MP (ultrawide), TOF 3D (depth),Kamera Depan 32 MP (wide),Baterai Li-Po 4200 mAh, Fast charging 40W
Hal yang bikin Huawei P30 Pro jadi sangat keren adalah prosesor Octa-core (2×2.6 GHz Cortex-A76 & 2×1.92 GHz Cortex-A76 & 4×1.8 GHz Cortex-A55) dengan Chipset HiSilicon Kirin 980 (7 nm).

Adapun keunggulan lainnya proses data bisa lebih cepat.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x