Pilih Nokia Edge 2022 atau Nokia Maze Ultra? Cek di Sini Perbandingan Spesifikasi dan Keunggulannya

- 15 Mei 2022, 11:37 WIB
Nokia Maze Ultra
Nokia Maze Ultra /tangkapan layar

KALBAR TERKINI - Nokia Edge 2022 dan Nokia Maze Ultra 2022 keduanya sama-sama memiliki keunggulan, dengan harga yang berbeda menjadikan kedua handset ini sebagai pilihan para pecinta seluler.

Berikut Spesifikasi Nokia Edge 2022:

Nokia Edge 2022 akan muncul dengan tampilan Super AMOLED 6,8 inch yang memiliki resolusi 4K.

Layar ponselnya  akan menggunakan perlindungan Corning Gorilla Glass 7.

Baca Juga: iPhone 13 vs Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G, Dua Penguasa di Kelas Menengah yang Berbeda, Pilih Mana?

Memiliki slot dual sim dengan dukungan teknologi GSM, 3G, HSPA, LTE, dan 5G.

Untuk sisi keamanan, akan ada sensor sidik jari di bagian bawah layar ponsel.

Perangkat pada Android 12 serta memperoleh dukungan chipset Qualcomm Snapdragon 888 terbaru sebagai prosesor dari Nokia Edge 2022.

Untuk kelengkapan RAM dan ROM-nya, Nokia Edge 2022 memiliki versi yang berbeda.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x