Empat Faktor Penyebab Kecelakaan Tunggal Beruntun, Pengendara Diharapkan Waspada Saat di Jalan Raya

- 26 Oktober 2021, 17:33 WIB
Ilustrasi kecelakaan
Ilustrasi kecelakaan /Karawangpost/pmj

KALBAR TERKINI – Empat Faktor Penyebab kecelakaan tunggal dan beruntun, pengendara diharapkan waspada saat di jalan raya yang sering memakan korban

Dalam aktivitas di jalan raya kita selalu menemukan sering terjadinya kecelakaan tunggal maupun beruntun, maka kenali penyebabnya

Jalan raya merupakan aktivitas terpadat dengan tingkat kerawanan sangat tinggi, tidak heran jika sering terjadi kecelakaan tunggal maupun beruntun.

Baca Juga: Yuni Shara Dikaitkan Dengan Kecelakaan, Berikut Fakta Menarik Artis Cantik Mantan Kekasih Raffi Ahmad Tersebut

Begitulah yang sering kita lihat dalam perjalanan sehari-hari, ketika menjalani rutinitas berangkat dan pulang kerja.

Banyak faktor yang mempengaruhi terjadinya kecelakaan tunggal dan beruntun di jalan raya.

Kesiapan dan kewaspadaan para pengemudi kendaraan baik roda dua dan roda empat ketika mengemudi di jalan raya, selalu dalam kondisi prima.

Intensitas di jalan raya sangat menguras stamina, daya tahan dan kewaspadaan sangat dituntut demi keselamatan pengendara.

Meningkatnya produksi otomotif tak bisa dipungkiri, hal ini sangat mempengaruhi daya beli masyarakat kita , khususnya masyarakat Indonesia.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x