REKAP Pertandingan BRI Liga 1: Dewangga Gagalkan Kemenangan Bhayangkara FC, Kans Juara Kian Menipis

- 13 Maret 2022, 05:10 WIB
Selebrasi pemain PSIS Semarang usai mencetak gol.
Selebrasi pemain PSIS Semarang usai mencetak gol. /Instagram @psisfcofficial

The Guardian berhasil menggeser Arema FC dan Persebaya Surabaya dan kini bertangger di posisi ke 3 klasemen BRI Liga 1.

Baca Juga: MULAI 16 Maret 2022, Inilah Jadwal All England 2022 dan Daftar Pemain Indonesia yang Akan Bertanding

Sementara itu bagi PSIS Semarang, hasil imbang membuat mereka bertahan dipapan tengan dengan 39 poin dari 30 laga.

PSIS bertengger di urutan ke 7 klasemen sementara, diatas Persija Jakarta dan dibawah Borneo FC.

Walau kans untuk menjadi juara BRI Liga 1 hampir punah, namun secercah peluang masih tersimpan untuk The Guardian.

Jika melihat sisa lawan yang dihadapi oleh Bhayangkara FC, cederung lebih mudah disbanding dengan Bali United dan Persib Bandung.

Mereka akan bertemu tiga tim papan bawah dan satu tim papan tengah yaitu Persija Jakarta.

Di laga pekan ke 31, Bhayangara FC akan menghadapu tim Mutiara Hitam, Persipura Jayapura.

Pertandingan ini dijadwalkan pada hari Rabu, 16 Maret 2022, sedangkan Bali United akan bertemu Arema FC sementara Persib akan menjamu Madura United.

Berikut sisa laga Bhayangkara FC sampai akhir kompetisi BRI Liga 1:

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: BRI Liga 1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah