Daftar 26 Pelatnas Voli Putra dan Putri di SEA Games 2022, Lengkap Disertai Posisi dan Klub Asalnya

7 April 2022, 20:11 WIB
Beberapa pemain terbaik putri di Proliga 2022 lalu akan diikutsertakan dalam pelatnas di SEA Games Hanoi Vietnam. /YouTube @SosMed Viral Channel


KALBAR TERKINI – Ajang Proliga 2022 telah usai dimana dengan hasil memberikan Bandung BJB Tandamata dan Bogor Lavani ditetapkan sebagai pemenang.

Selanjutnya perwakilan cabor bola voli putra dan putri akan bersiap berlaga di event bergengsi asia yakni SEA Games Hanoi Vietnam 2022 edisi ke-31.

Adapun rencananya telah dijadwalkan akan berlangsung pada 12-23 Mei di Hanoi, Vietnam.
Seperti yang telah diketahui sebelumnya beberapa atlet senior telah tergantikan, dan untuk pemain putra maupun putri daftar nama dan tim asal dapat Anda simak selengkapnya di bawah ini:

Baca Juga: Hasil Undian Timnas Putra dan Putri di SEA Games Hanoi Vietnam 2022

Daftar Pemain Voli Putri Pelatnas untuk SEA Games 2022

- Amalia Fajrina (Outside Hitter - 27 tahun)

Klub Asal: Jakarta Popsivo Polwan

- Arsela Nuari (Outside Hitter - 25 tahun)

Klub Asal: Jakarta Popsivo Polwan

- Megawati Hangesti Pertiwi (All Round - 22 tahun)

Klub Asal: Jakarta Pertamina Fastron

- Nandita Ayu Salsabila (Opposite - 24 tahun)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

- Ratri Wulandari (Open Spike - 19 tahun)

Klub Asal: Jakarta Pertamina Fastron

Baca Juga: Bocoran Isi Gambar Manga One Piece 1046, Luffy vs Kaido

- Shella Bernadetha Onnan (Middle Blocker)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

- Tisya Amalya Putri (Setter)

Klub Asal: Jakarta Pertamina Energi (2019/2020)

- Wilda Siti Nurfadilah Sugandi (Middle Blocker - 22 tahun)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

- Yolana Betha Pangestika (Setter - 24 tahun)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

- Yolla Yuliana (Middle Blocker - 26 tahun)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

Baca Juga: Isi Bocoran Gambar Manga Black Clover 329, Pernyataan Editor Pertarungan Telah Berakhir

- Ditta Azizah (Libero - 21 tahun)

Klub Asal: Bandung BJB Tandamata

- Sintia Alliva Maulidina (Middle Blocker - 18 tahun)

Klub Asal: Jakarta Elektrik PLN

Daftar Pemain Voli Putra Pelatnas untuk SEA Games 2022

- Dio Zulfikri (Setter - 25 tahun)

Klub Asal: Bogor Lavani

- M. Malizi (Middle-blocker - 27 tahun)

Klub Asal: Bogor Lavani

Baca Juga: Jokowi Tetapkan Libur Nasional Lebaran dan Cuti Bersama Mulai 29 April Hingga 6 Mei 2022

- Dimas Saputra (Opposite - 25 tahun)

Klub Asal: Jakarta BNI 46

- Farhan Halim (Outside hitter - 21 tahun)

Klub Asal: Jakarta Pertamina Pertamax

- Irpan (Libero - 24 tahun)

Klub Asal: Bogor Lavani

- Mauluddani Daffa Naufal (Middle blocker - 23 tahun)

Klub Asal: Bogor Lavani

- Doni Haryono (Outside hitter - 23 tahun)

Klub Asal: Bogor Lavani

Baca Juga: Bacaan Niat Sahur dan Berbuka Puasa Ramadhan Dalam Bahasa Arab, Latin Disertai Terjemahannya

- Fahri S. Putratama (Outside hitter - 23 tahun)

Klub Asal: Kudus Sukun Badak

- Fahreza R. Abhinaya (Libero - 22 tahun)

Klub Asal: Surabaya Bhayangkara Samator

- Hernanda Zulfi (Middle-blocker - 25 tahun)

Klub Asal: Jakarta Pertamina Pertamax

- Rivan Nurmulki (Opposite - 25 tahun)

Klub Asal: VC Nagano Tridents, Jepang / Surabaya Bhayangkara Samator

- Yudha M. Putra (Middle blocker - 24 tahun)

Klub Asal: Surabaya Bhayangkara Samator

Baca Juga: Nokia Edge vs Samsung Galaxy A73 5G, Ini Harga dan Spesifikasi Terbaru 2022

- Nizar Julfikar (Setter - 27 tahun)

Klub Asal: Surabaya Bhayangkara Samator

- Rendy Tamamilang (Outside Hitter - 26 tahun)

Klub Asal: Surabaya Bhayangkara Samator

Sekian informasi yang dapat kami bagikan mengenai update daftar tim voli putra dan putri yang akan unjuk gigi di ajang pergelaran asia tenggara SEA Games Hanoi Vietnam 2022.***

Editor: Syaifullah

Sumber: Jombang Update

Tags

Terkini

Terpopuler