Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Ternate, BMKG Minta Warga Waspadai Gempa Susulan

- 17 Juni 2021, 14:42 WIB
Dampak Gempa Maluku Tengah, 143 Rumah Rusak dan 2000 Orang Mengungsi
Dampak Gempa Maluku Tengah, 143 Rumah Rusak dan 2000 Orang Mengungsi /HO/ACT Sulsel

KALBAR TERKINI – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika melaporkan gempa dengan magnitudo 4,2 mengguncang 79 km Barat Daya Ternate, Maluku, Kamis 17 Juni 2021 pukul 11.44 WIB.

Gempa yang berpusat di dalam laut dengan kedalaman 27 km Barat Daya Ternate.

Lokasi gempa berada di titik koordinat 0.60 Lintang Utara (LU) dan 126.67 Bujur Timur (BT).

Baca Juga: BREAKING NEWS : Gempa Maluku Tak Berpotensi Tsunami, Wilayah Ini Turut Merasakan Goncangan

“Gempa yang dirasakan Magnitudo:4.2, kedalaman: 27 km, 17 Juni 2021 11:44:31 WIB, koordinat: 0.60 LU – 126.67 BT (pusat gempa berada di laut 27 km Barat Daya Ternate) Arahan.

Gempa ini dirasakan untuk diteruskan kepada Masyarakat. Dirasakan: (MMI): II Ternate,” dalam keterangan info resmi BMKG.

Gempa ini dirasakan untuk diteruskan pada Masyarakat dan hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi.

Apa yang harus dilakukan setelah gempa?

Harapkan gempa susulan berjam-jam, berhari-hari, atau berminggu-minggu setelah gempa utama.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x