Raya Salsabila, Remaja Pontianak yang Berhasil Sisihkan Ribuan Peserta dari 50 Negara di MTQ Qatar 2023

- 20 Februari 2023, 23:27 WIB
Raya berfoto bersama juri di MTQ Tijan An-nur Qatar 2023
Raya berfoto bersama juri di MTQ Tijan An-nur Qatar 2023 /

KALBAR TERKINI - Raya Salsabila, pelajar kelas VIII Mts N 1 Pontianak berhasil membawa harum nama Indonesia di MTQ Tijan An-nur di Qatar 2023. 

Raya berhasil menyisihkan ribuan peserta yang berasal dari 50 negara dan meraih peringkat IV di MTQ yang bertaraf internasional tersebut.

"Ndak nyangka bisa menang, awalnya setelah daftar hanya kirim vidio berdurasi lima menit. 

Baca Juga: Nikmatnya Nyeruput Kopi Khas Pontianak Sembari Main PlayStation di Dejavu Koffie

Setelah beberapa lama dan hampir lupa tentang MTQ ini, saya diundang ikut lomba secara online melalui zoom untuk menentukan 16 besar. 

Alhamdulillah, terpilih dan diberangkatkan ke Qatar," ujar Raya saat bersilaturahim bersama awak media di kediamannya, Senin 20 Februari 2023. 

Menurutnya, tidak ada latihan khusus sebelum keberangkatannya ke Qatar. 

Baca Juga: Mengenal Istilah Kopi Pancong yang Terkenal di Pontianak, Kalimantan Barat, Anak Warkop Gajah Mada Pasti Tahu

"Tetap latihan seperti biasa, tidak ada pantangan makan dan minum, hanya jangan sampai berlebihan saja. 

Halaman:

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Kalbar Terkini


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x