Eropa Dijerat Inflasi, Kopi Jadi Minuman Mewah!

- 21 Oktober 2022, 16:02 WIB
Ilustrasi minum kopi di pagi hari saat perut kosong berbahaya bagi kesehatan.
Ilustrasi minum kopi di pagi hari saat perut kosong berbahaya bagi kesehatan. /Clay Banks/

KALBAR TERKINI - Harga secangkir kopi di seluruh negara Eropa sudah naik menyusul lonjakan inflasi di benua biru tersebut.

Sebagai konsumen kopi paling tinggi di dunia, inflasi yang berpangkal dari krisis energi tersebut, membuat penikmat kopi di sana benar-benar galau.

Memang, semua harga produk termasuk nmakanan dan minuman boleh saja melonjak.

Baca Juga: Simak Minuman Kopi Kafe Kekinian Yang Paling Sering Dibeli Salah Satunya Cappuccino

Tapi, orang Eropa tidak mau meninggalkan salah satu kesenangan sederhana yang paling dicintai dalam hidup: secangkir kopi!

Kopi tetap saja sulit ditinggalkan, walaupun harganya di seluruh benua telah melonjak 16,9 persen sejak Agustus 2022.

Dilansir Kalbar-Terkini.com dari Euro News, Kamis, 20 Oktober 2022, kenaikan ini menjadikan kopi sebagai sesuatu yang mewah bagi jutaan orang Eropa.

Baca Juga: Bailey : Bank of England Peringatkan Inggris Menghadapi Kejutan Inflasi yang Sangat Besar

Masalahnya, orang Eropa terbiasa memulai hari mereka dengan minuman berkafein.

Tetapi, berita suram tidak berakhir di sini: harga cappuccino, macchiatos, flat white, dan latte, lebih terpukul.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: Euro News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x