INI DIA Cerita Sewu Dino dari SimpleMan, Konon Lebih Seram dari KKN di Desa Penari, Simak Kisahnya di Sini

- 17 Mei 2022, 15:12 WIB
Poster Film Sewu Dino Beredar di Media Sosial, Bakal Tayang Usai KKN di Desa Penari?
Poster Film Sewu Dino Beredar di Media Sosial, Bakal Tayang Usai KKN di Desa Penari? /Twitter @bicaraboxoffice

Baca Juga: Dimana Sebenarnya Desa Penari? Lokasi Misterius yang Ada di Cerita KKN di Desa Penari, Ternyata Ini Tempatnya

Sewu Dino bercerita tentang pengalaman seorang gadis desa bernama Sri.

Dia merantau ke kota untuk menjadi asisten rumah tangga (ART).

Namun, tanpa disangka dia malah mengalami kejadian mistis.

Sri memang curiga sejak awal diterima sebagai ART, sang majikan mematok syarat bahwa ARTnya harus lahir di hari Jumat Kliwon.

Sri yang mendengar pertanyaan itu, awalnya kaget, namun, dengan tergagap, Sri bisa menjawabnya, bila memang benar, ia lahir di hari kliwon, namun, ia tidak tahu, bila itu, hari Jumat.

Baca Juga: SIAPA Badarawuhi Sebenarnya? Sosok yang Murka Ketika Tempatnya Dicemari Bima dan Ayu Saat KKN di Desa Penari

Si pemilk jasa, mengangguk, seakan ia menemukan apa yang ia cari, bagi Sri, itu pertanyaan aneh.

Ia pulang, menceritakan sama bapak, namun, bapak mengatakan hal yang sedari tadi dipikirkan Sri.

"Firasat bapak kok gak apik yo ndok, opo gak usah budal ae, golek maneh ae"

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x