Sinopsis Ip Man 4 : The Finale, Perjalanan Terakhir Sang Aktor Donnie Yen yang Tayang di Indosiar 30 September

- 30 September 2021, 05:10 WIB
Ip Man 4 tayang malam ini di Indosiar
Ip Man 4 tayang malam ini di Indosiar /Tangkap Layar/IMDb

Pasalnya, putranya enggak mengetahui kalau ayahnya sedang mengadu nasib di negara lain sambil melawan penyakit kanker yang membuat unsur drama lebih terasa dalam film ini.

Kehadiran Bruce Lee (Danny Chan) bisa dibilang menambah pertarungan jarak kosong menjadi lebih mengesankan. Kalian bakal dibuat takjub dengan aksi aktor yang satu ini saat menghadapi lawan yang menang jumlah.

Salah satu yang berkesan adegan pertarungan Lee melawan Collins Frater (Chris Collins), si instruktur bela diri Karate tentara Angkatan Darat Amerika.

Disiapkan dengan sempurna, aksi baku hantam ini berhasil menjadi sorotan dalam film ini. Selain itu, Lee menunjukan keahlian nunchaku-nya yang sangat apik.

Penuh aksi memukau, kalian bakal terbius dengan pertarungan kelas tinggi dari aktor tersebut. Sosok Lee yang muncul di awal film Ip Man 3 (2015) dan kini hadir di film Ip Man 4 tampil sangat memuaskan.

Walaupun adegan Lee di sini enggak terlalu banyak, tetap saja berhasil mengobati kerinduan penggemar aktor yang sangat ikonis dalam dunia film bela diri.

Baca Juga: Sinopsis Police University Episode 14, Sun Ho Terjebak Saat Membuka Lemari Besi, Bagaimanakah Reaksi Kang Hee?

Ada sederet wajah baru yang muncul dalam film ini di antaranya, Wu Yen sebagai Wan Zhonghua, Hartman sebagai Vanness Wu, dan Vanda Margraf sebagai Yonah.

Wajah baru lain yang enggak ketinggalan mencuri perhatian, yakni sang antagonis utama, Sersan Barton Geddes yang diperankan oleh Scott Adkins.

Donnie Yen di film ini didampingi oleh beberapa aktor campuran dari belia dan tua.

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x