Mengenal Apa Itu Pinjaman Serba Guna,Manfaat dan Resiko Cek Syaratnya Berikut ini

- 2 April 2023, 05:07 WIB
Ilustrasi - Info KUR BRI 2023 pinjaman Rp100 juta cicilan 1 jutaan mulai dari syarat, tabel angsuran, dan simulasi cicilan,
Ilustrasi - Info KUR BRI 2023 pinjaman Rp100 juta cicilan 1 jutaan mulai dari syarat, tabel angsuran, dan simulasi cicilan, /ANDRI SAPUTRA/ANTARA FOTO

KALBAR TERKINI – Pinjaman Serba Guna adalah kredit yang diberikan kepada karyawan dan non karyawan untuk keperluan konsumtif dengan agunan BPKB kendaraan bermotor.

Pinjaman serbaguna harus digunakan secara bijak, dan salah satu kuncinya adalah mengenal seluk-beluknya sebelum memutuskan untuk mengajukan pinjaman.

Pinjaman serbaguna biasanya juga disebut sebagai Kredit Multi Guna (KMG), dan merupakan kebalikan dari Kredit Tanpa Agunan (KTA).

Baca Juga: Begini Cara Praktis Iuaran Bayar BPJS Kesehatan Via Livin' by Mandiri Cepat Tanpa Ribet

Hal ini karena pinjaman serbaguna biasanya memang menuntut adanya agunan atau jaminan.

Jumlah pinjaman yang bisa Anda peroleh akan ditentukan dari nilai agunan tersebut.

Selanjutnya adapun Risiko Pinjaman Serbaguna perlu menjadi perhatian ialah karena pinjaman serbaguna memerlukan agunan, Anda biasanya harus menunggu lama sampai pengajuan pinjaman diterima oleh bank.

Selain itu, agunan yang diserahkan bernilai cukup tinggi, seperti mobil, rumah, hingga hasil panen berkualitas dan hewan ternak produktif.

Barang-barang ini pastinya memiliki nilai tersendiri, sehingga jika tidak bisa dilunasi, Anda bisa jadi akan kehilangan berbagai aset ini.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x