Beberapa Bank Tutup Lebih Awal Selama Ramadan, Berikut Daftar Jadwal Operasional BNI, BRI, BCA dan Mandiri

- 24 Maret 2023, 20:59 WIB
Bank BRI pastikan keandalan jaringan e-channel agar dapat memberikan layanan maksimal kepada para nasabahnya selama Ramadan
Bank BRI pastikan keandalan jaringan e-channel agar dapat memberikan layanan maksimal kepada para nasabahnya selama Ramadan /

- Layanan Trade: 08.00-14.00 WST

- Layanan Kliring: 08.00-14.00 WST

Baca Juga: Daftar Harga TBS Sawit Provinsi Jambi Berlaku Mulai Periode 17-23 Maret 2023 Cek Rincian Berikut ini

- Layanan RTGS: 08.00-14.00 WST

- Layanan Remitansi: 08.00-14.00 WST

- Layanan Garansi Bank: 08.00-14.00 WST

Sedangkan untuk jam operasional BNI selama puasa 2023 untuk outlet ataupun digital branch yang berada di dalam mal, dapat menyesuaikan jam operasional mal tersebut.

2. BRI

BRI juga mengubah jam operasional kantor cabang dari semula pukul 08.00 hingga 15.00 pada hari kerja normal, menjadi pukul 07.45 - 14.15 waktu setempat sepanjang Ramadan.

Baca Juga: Daftar Harga TBS Sawit Provinsi Sumatera Utara Berlaku Hingga Besok 21 Maret 2023 Cek Rincian Harga Berikut in

Halaman:

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x