3 Jenis Investasi Jangka Panjang,Simak Apa Saja Kelebihannya,Nomor 3 Banyak Yang Menerapkannya

- 1 Februari 2022, 14:07 WIB
Apartemen Antasari 45  dikembangkan PT Prospek Duta Sukses mangkrak
Apartemen Antasari 45 dikembangkan PT Prospek Duta Sukses mangkrak /istimewa

KALBAR TERKINI – 3 Jenis Investasi Jangka Panjang,Simak Apa Saja Kelebihannya,Nomor 3 Banyak Yang Menerapkannya.

Kalian mungkin mempunyai pemahaman sendiri mengenai berapa lama durasi ideal investasi jangka panjang.

Kalian mungkin tahu,beberapa diantaranya bermaksud untuk mengembangkan dana yang dimilikinya,sementara beberapa lainnya memutuskan untuk‘mengamankan’ dana modalnya dari risiko inflasi.

Baca Juga: 6 Tips Investasi Emas Batangan Buat Investor Pemula,Nomor 6 wajib di Coba Pasti Untung Besar

Lalu, apa itu investasi jangka panjang?

Secara garis besar,investasi jangka panjang adalah salah satu jenis investasi dengan menanamkan modal dana secara berkala dan dapat dicairkan setelah jangka waktu tertentu.

Biasanya paling cepat,investasi jangka panjang bisa ditarik dalam durasi waktu setelah 1 tahun.

Simak berikut akan kami sajikan 3 investasi jangka panjang terbaik yang bisa kalian coba,simak pula apa sajakah kelebihan dari investasi tersebut :

1. REKSADANA CAMPURAN

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x